Minggu, 08 Juni 2014

Ungkapan hati anak-anak SU


Pagiku berbeda...tak seperti biasanya...
Saat kulihat serangkaian tulisan dan kayu bertebaran di lapangan RGS

BALKU RUSAK
raono kayu balku awet

AKU SEK NGALAH
timbang balku amoh

KABEH ONO ATURANE
ini bukan t4mu
for you skt

Itulah yang tertulis di spanduk sederhana yang dipasang di lapangan

Ulah nyleneh anak-anak SU semalam
Entah apa yang dipikirkan
Atau apa yang diharapkan

Mungkin bentuk demo
Atau sebuah ungkapan perasaan
Atau malah bentuk sindiran

Kepada mereka
Yang telah mengusik keceriaan

Semoga mereka tersadar !


*************
namaku hari
http://brondol99.blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar